1. Ciri Umum:
a. Tujuan Komunikatif Teks (Communicative Purpose):
To describe how something is accomplished throught a sequence of actions or steps (Memberi petunjuk tentang cara melakukan sesuatu melalui serangkaian tindakan atau langkah).
b. Struktur Teks (Generic Structure):
Goal: tujuan kegiatan
Materials: bahan-bahan
Steps: langkah-langkah
c. Ciri Kebahasaan (Linguistic Features): Menggunakan:
pola kalimat imperative, misalnya, Cut, Don’t mix, dsb.
action verbs, misalnya turn, put, don’t, mix, dsb.
connectives untuk mengurutkan kegiatan, misalnya then, while, dsb.
adverbials untuk menyatakan rinci waktu, tempat, cara yang akurat, misalnya for five minutes, 2 centimetres from the top, dsb. Generic Structure/Text Organization Goal: Biasanya judulnya Materials - Steps (berupa metode)
0 comments:
Post a Comment